Senin, 25 Mei 2009

PEMANTAPAN TONTI

TONTI merupakan salah satu kegiatan ekstra kurikuler yang wajib di ikuti oleh seluruh kelas satu SMK Teruna Jaya. Yang bertujuan untuk melatih kedisiplinan dan membentuk kepribadian. Pemantapan TONTI di laksanakan di REST AREA Bunder pada hari rabu sampai jum'at tanggal 6-8 Mey. Pada hari Rabu pagi semua siswa di kumpulkan di halaman sekolah sebelum pemberangkatan untuk pengecekan siswa yang belum berangkat dan diberi petunjuk tentang perjalanan dari bapak KEPSEK dan Bapak Guru yang lainnya. Setelah selesai diberi pengarahan semua siswa naik kemobil untuk perjalanan menuju Ngalang di Pos 1, dan setelah sampai kita semua turun dari mobil. Setelah itu, di Pos 1 ini kita membuat kelompok regu jalan. Setelah semuanya mendapat regu, kita berjalan melewati rumah penduduk dan melewati hutan. Setelah melewati hutan kita sampoai diPos II. Di Pos II ini kita mendapat dan menuliskan soal yang diberikan oleh penjaga Pos, sambil kita melanjutkan perjalanan, kita mengerjakan soal" yang diberikan itu.
.....(BERSAMBUNG).....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar